Senin, 18 Juli 2011

Pondok Pesantren
DS. Made, Wonogiri
Berdiri diatas lahan seluas tak lebih dari 7000m2 memiliki latar belakang panorama alam yang menawan, situasi ini dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk didirikan pondok pesantren. Dengan kondisi lahan yang berkontur menyebabkan pengolahan massa bangunan di buat menyebar di sekitar lahan. Masjid ditempatkan di posisi kontur yang tertinggi untuk menjaga keharmonisan hirarki antara bangunan. Sementara Pendopo yang merupakan bangunan bersejarah pemilik tanah ditempaatkan sebagai pusat aktifitas






0 komentar: